Archive for Maret 2011
GAMBARAN DIRI
Karang jurang sekarang sudah biasa aku lewatiMerangkak dan tertatih juga pernah kualamiApalagi melihat segala analogiBagiku semua makanan renyah yang kualamiWalau mungkin ada yang terlewati
Hidup beralaskan trotoar dan beratap langitMakan sebungkus bertujuh.
MASIH ADAKAH WAKTU UNTUKKU?
Aku tak mampu menyalahkan apapun dan siapapun, karena kehendak-Nya seperti ini. Namun aku tak mau menyerah dengan semua ini. Aku harus berusaha, karena dengan keyakinan aku dapat menggapai bintang. namun langkahku terkadang kuseka, seperti saat ini..
ANDAI DAN JIKA AKU
Andai aku pandai menariAku akan persembahkan tarian terindah untukmuSebagai salam pertemuan dan jua perpisahan
Andai aku pandai menyanyiAkan aku nyanyikan lagu tersyahduSebagai pembuka dan penutup antara kita
Andai aku mahir memasakAkan kubuatkan kue.
INILAH HARGA YANG HARUS KUBAYAR UNTUK CINTA
PAGI...aku sangat kepagian menulis ini, karena memang sebenarnya jarang sekali aku online pagi. tapi saya yakin waktu tidak menyurutkanku untuk tetap menulis. pastinya menuliskan apapun yang bisa kucurahkan untuk ditulis.
Aku udah bangga dengan diriku.
KETIKA AKU
ketika aku mulai merasagetaran hati yang mulai memuncakkutemukan satu yang pastiyang akan hadir menemaniitulah sebuah pengabdian
ketika aku mulai memahamikehidupan yang ia hadapisikap yang ia beridan hasrat yang harus kuimbangikuingin menjadikannya imam.